Konfigurasi Server Menggunakan Cisco Packet Tracer

 KONFIGURASI CISCO PACKET TRACER #2 (Server+1PC+1Laptop)





kali ini WaroungTKJ akan memberikan tutorial sederhana serta mudah konfigurasi cisco packet tracer, sebelum saya eksekusi saya akan menjelaskan, apa itu cusco packet tracer? sejarah singkat cisco packet tracer? fitur-fitur dari cisco packet tracer ? serta manfaat dari cisco packet tracer?

https://waroungtkj.blogspot.co.id/Pengertian Cisco Packet Tracer?


Cisco Packet Tracer merupakan sebuah program yang digunakan sebagai media untuk mesimulasikan sebuah jaringan (simolator jaringan), media pembelajaran dan pelatihan, serta digunakan juga dalam untuk penelitian simulasi dari sebuah jaringan komputer.

Sejarah Singkat Cisco Packet Tracer?


software ini dibuat oleh perusahaan Cisco Systems Inc yang berdiri pada tahun 1984 perusahaan ini merupakan perusahaan global dalam bidang telekomunikasi yang bermarkas di san jose, california, amerika serikat.

Fitur-fitur Cisco Packet Tracer ?


Menu Bar 
menu ini sama seperti menu ribbon pada mucrosoft word 

Menu ini merupakan sebuah menu yang berisi perintah – perintah umum yang sering digunakan. 
Menu ini dibagi menjadi 2 yang pertama berada dibagian berupa teks atas dan yang kedua bagian bawah berupa grafik.

Bagian Atas (teks)

File : new, open, open sample, save, save as, save as PKZ, save as common cartridge, print, recent file, exit and logout, exit

Edit : 
copy, paste, undo, redo

Option :
 preferences, user profile, algotithm setting, view command log

View : 
zoom, toolbar

Tools :
 Drawing palette, Custom device dialog

Extentions :
 Activity wizard, multiuser, IPC, scripting, clear terminal agent, LAN multiuser agent, Marvel, WAN multiuser agent, UPnp multiuser

Help :
contents, tutorial, report an issue, about


Bagian Bawah (grafik)
  • New (baru) : membuat halaman kerja baru 
  • Open (buka) : membuka file yang telah disimpan
  • Save (menyimpan) : menyimpan file yang telah dibuat
  • Print (mencetak) : untuk mencetak halaman cisco packet tracer atau topologi yang telah dibuat.
  • Copy (mengkopi): untuk mengcopy device atau topologi
  • Paste (menempel) : untuk mempaste perangkat atau topologi yang telah kita copy
  • Undo (membatalkan): digunakan untuk membatalkan pekerjaan aktivitas 
  • Redo (mengulangi): untuk membatalkan perintah undo
  • Zoom in (memperbesar): digunakan untuk memperbesar ukuran topologi
  • Zoom reset (perbesar ulang): untuk mengembalikan ukuran semula
  • Zoom out (perkecil): untuk memperkecil ukuran topologi
  • Pallet dialog (dialog palet)
  • Custom device dialog (Dialog perangkat khusus)



Toolbar dan drawing

Select (pilih): 
digunakan untuk memilih device yang akan dimasukan ke Lembar kerja 

Place Note :
 untuk memberikan atau mengetik sebuah catatan pada lembar kerja 

Delete (hapus):
 untuk menghapus device pada  Lembar kerja )

Inspect (memeriksa)

Draw a polygon. Use this tool for encirlement test : 
digunakan untuk menandai ataupun memberikan sebuah warna device atau topologi

Resize Shape(mengubah ukuran shape)

Add simple PDU :
digunakan Untuk mengirim pesan (tes)

Add complex PDU


virtual perangkat

Routers :
digunakan Untuk  menghubungkan 2 atau lebih network ip pada suatu jaringan 

Switch : 
Switch berfungsi untuk meneruskan paket data dan memanage nya 

Hub :  Sama seperti switch namun kita tidak bisa memanage nya

Wireless device : 
Berisi bermacam – macam peragkat wireless

Connection : 
Berisi macam macam kabel yang digunakan untuk menghubungkan perangkat yang satu dengan perangkat lainnya, misalnya kabel otomasis, stright, cross dll.

End Devices : 
Berisi berbagai macam perangkat seperti PC, Laptop,Server ( generic ), IP Phone, voip device, Phone, TV, dll
Security

WAN Emulation (Emulasi WAN)

Custom made device : 
Perangkat yang dapat kita custom sesuai dengan keinginan

Multiuser Connection 

Lihat juga 

PANDUAN MUDAH KONFIGURASI CISCO PACKET TRACER #1 (1 Router+2PC)

Manfaat Dari Cisco Packet Tracer?

Tujuan utama serta manfaat Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco. 




Step by Step Konfigurasi


IP address yang digunakan

SERVER
IP address
:
:
:
:
128.16.10.1/29
Subnet Mask
255.255.255.248
Gateway
128.16.10.1/29
DNS Server
8.8.8.8

PC
IP address
:
:
:
:
128.16.10.1/29
Subnet Mask
255.255.255.248
Gateway
128.16.10.1/29
DNS Server
8.8.8.8

Laptop
IP address
:
:
:
:
128.16.10.1/29
Subnet Mask
255.255.255.248
Gateway
128.16.10.1/29
DNS Server
8.8.8.8

Konfigurasi server di cisco paket tracer
Untuk mengkonfigurasi server di cisco paket tracer, ada beberapa device yang digunakan yaitu sbb:

·         Server

https://waroungtkj.blogspot.co.id/



·         PC

https://waroungtkj.blogspot.co.id/


·         Laptop

https://waroungtkj.blogspot.co.id/

·         Switch
https://waroungtkj.blogspot.co.id/

·         Kabel

https://waroungtkj.blogspot.co.id/



Langkah-langkah konfigurasi cisco paket tracer:

·         Susun serta hubungkah masing-masing device menggunakan kabel, Bisa menggunakan kabel otomatis atau kabel stright.
·         Masukkan ip server dengan cara Buka Server  > Desktop > Ip Configuration  > Masukkan Ip Sbb:


https://waroungtkj.blogspot.co.id/


·         Masukkan ip PC dengan cara Buka PC  > Desktop > Ip Configuration  > Masukkan Ip Sbb:

https://waroungtkj.blogspot.co.id/


·         Masukkan ip Laptop dengan cara Buka Laptop  > Desktop > Ip Configuration  > Masukkan Ip Sbb:

https://waroungtkj.blogspot.co.id/


·         Kemudian cek dengan mengirim paket dari masing-masing device, jika filed berarti masih ada konfigurasi yang salah. Cek kembali konfigurasinya.

https://waroungtkj.blogspot.co.id/



Terimakasi telah membaca tutorial sederhana konfigurasi cisco paket tracer saya kali ini, semoga panduan yang saya sampaikan bermanfaat dan selamat mencoba.

0 Response to "Konfigurasi Server Menggunakan Cisco Packet Tracer"

Post a Comment