Kumpulan Lengkap Tombol Kombinasi (ShortCut KeyBoard) Di Windows 10

Kumpulan Lengkap Tombol Kombinasi (ShortCut KeyBoard) Di Windows 10


Kumpulan Lengkap Tombol Kombinasi Windows 10-Windows 10 atau biasa disebut win10 merupaka sistem operasi teranyar yang dirilis oleh microsoft sebagai penerus Windows 8, semenjak kemunculan sistem operasi windows 10 ini ada berbagai macam hal yang bisa kita eksplor, mulai dari fitur-fiturnya, interface yang dinamis serta user frindly, dan masih banyak lagi. salah satu fitur teranyarnya yaitu tambahan beberapa shortcut keyboard untuk mempermudah user dalam menggunakan windows 10.

Seiring kemunculan beberapa fitur baru seperti Task View, Snapping Window, Cortana, Microsoft Edge dan lainnya, untuk itu WaroungTKJ akan memberikan daftar shortcut keyboardnya baik yang teranyar maupun yang sudah ada pada windows sebelumnya.



Dibawah Ini Merupakan Daftar Lengkap Shortcut Keyboard Win 10 Yang Akan WaroungTKJ Berikan

Shortcut Keyboard Windos 10


General Windows 10 Shortcut Keyboard
Di bawah ini merupakan daftar shortcut keyboard
secara umum.

·        Windows Key /Ctrl + Esc / F3= Membuka menu start.
·        Windows Key + B = Mengakses system Try di Toolbars.
·        Windows Key + A = Membuka menu Action Setting.
·        Windows Key + D = Meminimize semua jendela yang terbuka dan atau membuka kembali.
·        Windows Key + E = Membuka File Explorer.
·        Windows Key + G = Membuka game bar untuk mengambil gambar ataupun rekaman vidio pada game windows 10.
·        Windows Key + H = Membuka menu share konten, dengan catatan aplikasi yang ada mendukung fitur ini.
·        Windows Key + I = Membuka menu setting.
·        Windows Key + K = Menghubungkan windows 10 dengan wireless display dan audio device.
·        Windows Key + L = Mengunci layar atau lock screen.
·        Windows Key + P = Membuka menu project screen.
·        Windows Key + Q = Membuka kolom pencarian serta cortana dengan voice note.
·        Windows Key + R = Membuka menu windows run.
·        Windows Key + S = Membuka kolom pencarian serta cortana dengan KeyBoard Input.
·        Windows Key + T = Mengakses program yang ter pin di Taskbar.
·        Windows Key + U = Mengakses Ease of Access Center.
·        Windows Key + W = Membuka menu windows ink space.
·        Windows Key + X = Membuka power user (sama dengan klik kanan pada menu start.
·        Windows Key + Alt + R = Merekan layar dengan gambar.
·        Windows Key + Space = Mengganti bahasa keyboard jika windows 10mu memiliki lebih dari 1 bahasa.
·        Alt + F4 / Alt + Space + C = Menutup jendela aktif dan atau membuka menu power jika berada lada desktop.
·        Ctrl + Z = Undo atau membatalkan perintah.

Pintasan Menu Di Desktop.
·        F1 = Membuka jendela Tips (Win 10)
·        F5 = Sama dengan refresh pada klik kanan.
·        F6 = Bergulir antar program di taskbar dan toolbar.
  




File Explorer

https://waroungtkj.blogspot.co.id/
File Explorer

Dengan hadinya Windows 10 ini file explorer pun mendapatkan beberapa Tombok Kombinasi untuk lebih mengoptimalkannya. WaroungTKJ akan memberikan daftar-daftarnya berikut ini baik yang sudah ada pada windows sebelumnya maupun Shortcut yang baru. Untuk membuka file explorer gunakan perintah Windows Key + E atau Windows Key + 1,2,3... (no dimana file explorer berada di taskbar).




·        Ctrl + A = Selec all.
·        Ctrl + C = Copy.
·        Ctrl + V = Paste.
·        Ctrl + W or Alt + F4 = Menutup jendela.
·        Ctrl + X = Cut.
·        Ctrl + Y = Redo.
·        Ctrl + Z = Undo.
·        Ctrl + N = Membuka jendela file explorer yang baru.
·        Ctrl + F1 = Menampilkan ataupun menyembunyikan panel ribbon File explorer.
·        Ctrl + + = Mengubah ukuran kolom.
·        Ctrl + Shift + 1 = Ukuran icon Extra Large.
·        Ctrl + Shift + 2 = Ukuran icon Large.
·        Ctrl + Shift + 3 = Ukuran icon Medium.
·        Ctrl + Shift + 4 = Ukuran icon Small.
·        Ctrl + Shift + 5 = Mengubah tampilan file menjadi List.
·        Ctrl + Shift + 6 = Mengubah tampilan file menjadi Details.
·        Ctrl + Shift + 7 = Mengubah tampilan file menjadi Tiles.
·        Ctrl + Shift + 8 = Mengubah tampilan file menjadi Content.
·        Ctrl + Shift + E = Membuka daftar folder yang yang terdapat pada folder utama dan pada partisi.
·        Ctrl + Shift + N = Membuan folder baru (New Folder).
·        Alt + D = Navigasi ke address bar.
·        Alt + P = Membuka panel Preview.
·        Alt + Up = Berpindah 1 level ke atas path folder.
·        Alt + Left or Backspace = Back ke tempat/folder sebelumnya.
·        Alt + Right = Maju ke folder yang dikunjungi setelahnya.
·        Shift + Del = Menghapus file secara permanen (tidak masuk ke recycle bin).

Pintasan Menu Di Windows Eksplorer

·        F2 = Rename.
·        F3 = Mengakses panel search.
·        F4 = Mengakses previes location.
·        F6 = Berpindah antar apanel di windows explorer.
·        F10 = Mengaktifkan menu bar.
·        F11 = Untuk membuat fill jendela explorer.










Berikut ini merupakan daftar shortcut keyboard yang akan WaroungTKJ berikan berdasarkan fitur-fitur yang ada di windows 10.
  




Talk View

https://waroungtkj.blogspot.co.id/
Talk View

Fitur yang mirip dengan fitur mising control pada mac os x. fitur ini digunakan untuk menghadirkan tampilan switching window fitur ini juga ada pada windows sebelumnya hanya saja tampilan serta fungsinya sedikit berubah, berikut daftarnya.

·        Windows Key + Tab = Menampilkan deretan jendela windows yang terbuka.
·        Alt + Tab = Berfungsi untuk berpindah antara jendela windows yang aktif, tekan dan tahan tombol Alt lalu tekan Tab untuk berpindah jendela.





Virtual Desktop

https://waroungtkj.blogspot.co.id/
Virtual Desktop

Fitur ini befungsi untuk mengelompokkan jendela windows yang se tipe ke dalam 1 goup, pengguna dapat mengatur setiap group window pada virtual desktop, vitur ini membanTu pengguna melakukan multi tasking beberapa jendela program yang terbuka. Berikut daftar Tombol Kombinasi yang dapat kamu gunakan.

·        Windows Key + Panah kanan/Kiri/Atas/Bawah = Memindahkan jendela window pada sisi kanan/kiri/atas untuk full desktop & panah bawah untuk minimize.
·        Windows Key + Ctrl + D = Membuat jendela desktop baru.
·        Windows Key + Ctrl + F4 = Menutup jendela desktop baru.
·        Shift + F10 = Fungsinya sama dengan klik kanan. 






Windows Snapping

https://waroungtkj.blogspot.co.id/
Windosw Snapping

Fitur yang memudahkan pengguna untuk mengatur ukuran jendela program yang terbuka. Sehingga nantinya pengguna dapat menjalankan 1 atau 2 program sekaligus serta mengatur dan melihat semua jendela yang terbuka. Untuk menampilkannya gunakan kombinasi tombol Window Key + Tab lalu klik kanan pada salah satu jendela yang ada terdapat 3 pilihan menu pertana Snape Left, Snape Right serta Move untuk memindahkannya ke jendela desktop baru. Fitur ini berbuna untuk multi tasking 2 program sekaligus.


Itulah beberapa daftar shortcut keyboard windows 10 yang kali ini WaroungTKJ posting, semoga dapat bermanfaat... jangan lupa dicoba yaaa :)



1 Response to "Kumpulan Lengkap Tombol Kombinasi (ShortCut KeyBoard) Di Windows 10"

  1. Wah terima kasih atas informasi website sehingga kami memahami mengenai tips windows 10

    Kami juga membahas ini di website kami, Monggo juga mampir sebagai info untuk beberapa informasi tentang tips touchpad pada windows 10
    https://bangamingadget.com/tips-touchpad-pada-windows-10/
    terima kasih

    ReplyDelete